Home / Warta

Sabtu, 19 Juni 2021 - 08:05 WIB

Dwiki Dan Mita Terpilih Menjadi Ketua Ranting IPNU IPPNU Desa Tanjangrono Periode 2021-2023

NU Online Mojokerto – Terpilihnya Ketua Ranting IPNU-IPPNU Desa Tanjangrono Kecamatan Ngoro Kabupaten Mojokerto disambut dengan rasa gembira oleh para generasi muda dan juga anggota Remas di desa tersebut. Pasalnya selama ini di ranting Desa Tanjangrono belum ada kepengurusan stuktur organisasi di tingkatan IPNU -IPPNU.

Menurut rekanita Intan, ketua PAC IPPNU Kecamatan Ngoro, untuk memulai kaderisasi suatu organisasi khususnya ditingkatan pelajar maka harus dibentuk sebuah setruktur organisasi terlebih dahulu, agar nantinya ketika menjalankan setiap kegiatan bisa secara struktural dan sah sesuai juklak yang ada.

Baca Juga:  IPNU-IPPNU Ngoro Galang Donasi Untuk Korban Semeru

“Dengan terpilihnya ketua ranting IPNU IPPNU Tanjangrana, maka lengkap sudah struktur organisasi di ranting sini” terang Intan.

Terpilihnya Ketua Ranting IPNU IPPNU Desa Tanjangrana, berdasarkan pengamatan dilapangan, di awali dari prosesi penjaringan bakal calon ketua baik IPNU maupun IPPNU, setelah mendapatkan bakal calon maka prosesi pemilihan pun dilaksanakan secara demokrasi melalui voting, para calon anggota bebas untuk menulis dalam secarik kertas untuk menulis nama calon ketua yang di kehendakinya, tak butuh waktu lama proses penghitungan perolehan suara pun di laksanan.

Baca Juga:  Mencetak Generasi Hijau Mendunia Sejak Dini, KBTK MIFDA Wajibkan Puasa Bedug

Dan nama Dwiki dan Mita memperoleh suara terbanyak dan di nyatakan sah oleh pengurus pimpinan anak cabang IPNU-IPPNU kecamatan Ngoro.

Kontributor : Hasan

Share :

Baca Juga

Warta

Lailatul Ijtima’, Ranting NU Canggu Tasyarufkan Dana serta Santuni Anak Yatim Piatu Dhuafa

Warta

Ranting NU Jatijejer Kembali Buka Rutinan Lailatul Ijtima’ Mengundang Bu Nyai Tan Mei Hwa

Warta

Jelang Ramadhan, Majelis Dzikir dan Sholawat Rijalul Ansor PAC GP Ansor Kecamatan Ngoro Ditutup Sementara

Warta

Lailatul Ijtima’ Ranting NU Candiharjo Hadirkan Kiai Singo Edan

Warta

Di Balik Lapas, Kiai NU Mengenalkan Sahabat Nu’aiman

Lembaga

Amati Gerhana Matahari Cincin, LFNU Pilih Dam Lebak Jabung Tempat Pengamatan

Lembaga Falakiyah (LFNU)

Hilal di Lebak Jabung Tak Terlihat

Warta

DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Silaturahmi dan Hearing Terkait Raperda Fasilitasi Pesantren Ke PCNU Kab. Mojokerto