Home / Warta

Sabtu, 21 Agustus 2021 - 15:14 WIB

Berharap Berkah Muharam, Takmir Masjid Babus Sadiyah Lakardowo Santuni Anak Yatim

Jetis, NU Online Mojokerto – Mengambil berkah bulan Muharam, Takmir Masjid Babus Sadiyah bekerjasama dengan Muslimat dan Fatayat Ranting Desa Lakardowo menyantuni anak Yatim dan dhuafa pada Jumat (20/08/21).
Acara berlangsung dari pukul 18.00 WIB hingga pukul 21.00 WIB yang diawali dari pembukaan dan sambutan. Untuk sambutan pertama diawali oleh Ketua Takmir Masjid yaitu H Sumaji. Dalam sambutannya ia mengatakan ucapan terima kasih atas semua pihak yang turut berpartisipasi dalam suksesnya santunan anak Yatim.

Baca Juga:  Menjadi Garda Terdepan, Banser Bantu Amankan Lailatul Ijtima' MWC NU Jetis

“”terimakasih kepada seluruh komponen masyarakat dan khususnya ibu ibu muslimat NU yang ikut membantu kegiatan ini dari awal hingga akhir dan saya juga mengucapkan banyak terimakasih kepada seluruh donatur yang menyisihkan sedikit rizkinya untuk adik-adik yatim piatu semoga bisa bermanfaat bagi adik adik yatim piatu.” tegasnya.

Baca Juga:  Menyambut Program Kartanu, Ketua MWC NU Mojoanyar Menyatakan Kesiapannya

Senada dengan H. Sumaji, Abah Usail, Ketua MWCNU Jetis juga mengapresiasi pada pihak yang menggelar acara maupun yang mentasyarufkan dana dan tenaganya untuk terselenggaranya santunan.

“ Saya selaku ketua MWCNU Jetis banyak-banyak berterima kasih untuk semua pihak-pihak yang sudah membantu tenaga dan yang sudah mentasarufkan hartanya dan semoga bermanfaat bagi adik adik yatim piatu.” tegasnya.

 

Kontributor devita

Share :

Baca Juga

Warta

Tetap Istiqomah, PR IPNU IPPNU Desa Bening Adakan Ngaji Kitab

Warta

Mohon Doa Restu, Ketua Terpilih PAC IPNU-IPPNU Kemlagi Adakan Sowan Pengurus MWCNU 

Warta

MWCNU Puri Gelar Apel Hari Santri Di Halaman Kantor NU

Warta

Kolaborasi PAC Pagar Nusa dan IPNU IPPNU Mojosari Gelar Aksi Galang Dana

Warta

PC. LP. Maarif NU Kabupaten Mojokerto Akan Meriahkan Expo Selama Rakernas

Warta

Bertabarruk Melalui Muasis NU, PAC IPNU IPPNU Jatirejo Gelar Ziarah Kubur

MWC NU

Perkuat Organisasi, MWC NU Sooko Gelar Sambang, Sambung, dan Seduluran

Warta

Semangat MWC NU Pungging Dalam Pembukaan Kirab Bendera Merah Putih dan Panji-Panji NU Patut Dicontoh